malam ini adalah anugerah bagi sang pencinta
malam yang penuh kebahagian bagi sang perindu
malam dimana Allah memberikan kesempatan
buat aku dan dia duduk bersama
ya Allah dialah perempuan yang tercinta dalam kehidupanku.
setelah perempuan yang menghadirkanku.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar